Magenta Solusindo

-let's enjoy open discussion-

Monday, March 06, 2006

Coorporat - Make Case of IT

Senin malam, di awali dengan membaca bersama sebuah artikel yang berjudul The Myth of New Economic. Setelah selesai membaca bersama (sebenernya ini artikel untuk di baca di rumah sih , tapi karena kebanyakan gak baca jadinya membaca bersama dech :D), maka dimulailah diskusi. Inti dari diskusi semalam artikel semalam sih berbicara tentang apakah IT benar hanya merupakan "Myth" bagi new economic ?? atau IT bukan lagi sebuah Myth. tapi sebuah faktor penting untuk menyukseskan perekonomian ??

That questions still remain. Only time can prove it. Tapi kalo menurut aku sih, IT bukan lagi sebuah Myth. IT sedang berusaha membuktikan dirinya sendiri sebagai bagian penting dari Economy. tapi memang memerlukan proses yang tidak sebentar untuk mewujudkannya. memerlukan banyak waktu dan prosesnya evolusi bukan revolusi.

Setelah selesai diskusi tentang artikel dimulailah bla bla bla tentang Make Case of IT. Sama seperti biasa .. slide hanya 2 lembar tapi pembahasan bisa lebih dari 1 jam... hehhehe .... hebat kan. Banyak diskus dan tanya2nya soalnya. Mungkin ini kali yah yang menjadi keunggulan matakuliah ini. Banyak diskusi. Tapi memang, coorporat itu bukan sekedar teori. harus banyak di diskusi kan untuk mencapai pengertian yang sama tentang stategi coorporat itu sendiri berdasarkan contoh-contoh nyata yang telah diterapkan.

di akhir perkuliahan (hari ini tumber berakhirnya cepet. belum sampai jam 8.30, normalnyakan jam 9 lebih baru selesai), tugas pun di launching... :((

tugas kelompok pertama ... Tugasnya sih cukup simple, hanya menganalisa kasus yang ada di buku dan nanti akan diberikan beberapa pertanyaan untuk di jawab. Case yang di pilih adalah Leaffrog (semoga tulisannya bener :P). Pertanyaannya akan diberikan minggu depan dan minggu depannya lagi kita harus menjawab semua pertanyaan dan mempresentasikan salah satu dari pertanyaan tersebut di depan kelas. Gak tau juga mesti presentasiin yang mana. Mungkin di undi kali yah. Semoga aja dapet yang bisa dikerjakan dengan baik dan benar.

I think that is the summary of the class in Monday (06-03-2006). oo iyah.. harus ngerjain tugas response paper IT Doesn't Matter nih, di kumpulin minggu depan. Ide nya belum kumpul semua nih.. semoga bisa selesai sebelum hari rabu. Selain baca IT doesn't matter, mesti baca Leaffrog juga ...

Kenapa yah .. kok jadi banyak tugas .. Harus di hadapi dengan semangat nih .. >.<

0 Comments:

Post a Comment

<< Home